ApplicationTutorial

6 Cara Mengatasi Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

×

6 Cara Mengatasi Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

Share this article
Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

Aplikasi Peduli Lindungi merupakan sebuah aplikasi yang membantu pemerintah 

dalam pelacakan dan penghentian coronavirus. Aplikasi ini membutuhkan partisipasi masyarakat dan perkembangan datanya. Namun, apa jadinya jika Apk Peduli Lindungi tidak bisa dibuka dan menyebabkan perkembangan informasi terhambat?

Perihal Apk Peduli Lindungi tidak bisa dibuka menyebabkan para penggunanya ramai-ramai melakukan komplain melalui page Facebook situs ini. Mereka semua merasa bingung dan mencari tahu ada apa sebenarnya ini.

Pasalnya, hanya aplikasinya saja yang tidak bisa dibuka. Namun, situs resminya masih bisa digunakan.

Penyebab Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

Biasanya, penyebab aplikasi tidak bisa dibuka dikarenakan oleh jaringan internet yang tidak stabil. 

Akan tetapi, pada kasus ini, sebagian pengguna merasa jaringan internet mereka bagus. Untuk bisa membuka aplikasi lain masih lancar jaya. Hanya saja, saat menggunakan Apk Peduli Lindungi tidak bisa dibuka.

Kalau sudah begini, biasanya permasalahan memang berasal dari aplikasi. Bisa berasal dari server atau juga adanya bug.

Mengatasi Apk Peduli Lindungi Tidak Bisa Dibuka

Jika terjadi permasalahan pada sebuah aplikasi, seperti di aplikasi Peduli Lindungi ini, ada beberapa hal yang bisa kamu lakukan. Beberapa diantaranya adalah sebagai berikut:

  1. Perbaharui aplikasi Peduli Lindungi ke versi yang lebih baru
  2. Hapus cache yang menumpuk
  3. Restart aplikasi Peduli Lindungi
  4. Hapus dan pasang ulang aplikasi
  5. Melakukan komplain ke sosial media Peduli Lindungi
  6. Menunggu hingga perbaikan aplikasi Peduli Lindungi dilakukan

Jika kamu ingin melakukan komplain terhadap kinerja aplikasi Peduli Lindungi karena Apk Peduli Lindungi tidak bisa dibuka, bisa menghubungi beberapa sosial media mereka berikut ini:

  • Instagram: PeduliLindungi.id
  • Twitter: PLindungi
  • Email: [email protected]
  • Page Facebook: PeduliLindungi.id

Selain masyarakat bisa berpartisipasi untuk menambahkan info mengenai perkembangan Covid, aplikasi ini juga berguna dalam memberitahu kondisi di suatu wilayah. Akan ada getaran yang timbul pada ponsel kamu jika berada di keramaian atau wilayah dengan zona merah.

Ini tentu saja sangat membantu seseorang yang menggunakan aplikasi ini agar selalu bisa menjaga diri.

Demikian penjelasan mengenai Apk Peduli Lindungi tidak bisa dibuka. Semoga permasalahan aplikasi ini segera bisa diatasi. Mengingat, pemerintah dan masyarakat sama-sama terbantu dengan adanya aplikasi ini selama masa pandemi.